Penulis: Lutfi Rahma
Sebagian besar hutang ini merupakan kegiatan yang sudah dinyatakan selesai dikerjakan oleh pihak kontraktor dan telah ditinjau oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Kalau itu diakui pemerintah sebagai hutang, ya harus dibayar. Dan kami di DPRD meminta agar segera dibayar, karena anggaran kita juga ada.
Beasiswa ini uang rakyat Kutim, oleh karena itu harus diberikan kepada anak-anak Kutim yang betul-betul membutuhkan sesuai persyaratan.
Pengalaman saya tinggal di asrama memberikan banyak pelajaran berharga. Asrama bukan hanya tempat tinggal, tetapi juga lingkungan yang mendukung proses belajar dan perkembangan pribadi.
Kami mendengar keluhan para orang tua yang merasa kecewa karena anak-anak mereka tidak mendapatkan tempat di SMA yang mereka inginkan
Sebenarnya pemerintah Kutim telah berkomitmen untuk menyediakan lahan bahkan membangun sekolah baru, dan kami sebagai Komisi D telah mengawal laporan ini setiap tahun dalam rapat kerja dengan dinas-dinas terkait.
Kutai Timur – Pelantikan anggota DPRD di beberapa daerah untuk periode 2024-2029, diwacanakan mundur beberapa bulan dari jadwal penetapan awal. Jika mengacu pada masa jabatan periode 2019-2024 yang berakhir pada 24 Agustus, bulan tersebut seharusnya menjadi waktu pengukuhan wakil rakyat baru untuk periode 2024-2029. Namun, muncul wacana bahwa pelantikan baru akan diselenggarakan pada Desember mendatang. Ketua DPRD Kutai Timur Joni menegaskan, pelantikan dewan didasarkan pada keputusan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kutim dan Surat Keputusan Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim). Menurut jadwal saat ini, pelantikan akan dilaksanakan pada 14 Agustus 2024. “Kalaupun ada penundaan, tidak mungkin DPRD dibiarkan nganggur. Pasti ada aturan…
Kutai Timur – Setelah hampir delapan dekade menunggu, Desa Sekerat akhirnya bisa menikmati listrik 24 jam penuh. Bupati Kutai Timur (Kutim), Ardiansyah Sulaiman, meresmikan fasilitas ini pada Selasa (16/7/2024) malam, bertepatan dengan pembukaan Festival Sekerat Nusantara (FSN) III. Peresmian ini menandai babak baru bagi desa yang selama ini bergantung pada sumber energi alternatif. Dalam acara tersebut, Bupati Ardiansyah Sulaiman didampingi oleh Manajer PLN UP3 Bontang, Dody Suhendra. Ardiansyah Sulaiman gembira atas pencapaian ini dan menekankan pentingnya infrastruktur listrik bagi kesejahteraan masyarakat. “Alhamdulillah, akhirnya Desa Sekerat mulai hari ini bisa menikmati listrik 24 jam. Ini adalah langkah besar bagi kami, namun…
Harapan saya apapun yang dikeluhkan tadi itu harus kita fasilitasi terutama di Dinas Sosial karena ini sudah termasuk bencana. Bukan sekelompok saja tapi ini sudah ribuan orang yang terdampak.
Yang penting kebutuhan masyarakat terpenuhi. Masjid Nurul Huda sangat diharapkan oleh warga.
Kami menindaklanjuti surat dari Lembaga Pengawasan Reformasi Indonesia (LPRI) Kutim pada 28 Juni 2024, nomor B.035/LPRI-DPC-KT/VI/2024, mengenai permohonan hearing terkait realisasi beasiswa dan fasilitas asrama mahasiswa Kutim yang berada di beberapa daerah