Penulis: Lutfi Rahma
Memang salah satu pengaruh yang menyebabkan kompetisi guru dan mutu pendidikan itu adalah salah satunya kualifikasi akademik yang tercukupi semua tenaga pendidik.
Penggunaan sistem online dalam PPDB akan memberikan banyak kemudahan, baik bagi sekolah maupun bagi orang tua siswa. Ini juga akan memastikan bahwa proses penerimaan dilakukan secara transparan dan akurat.
Internet gratis untuk sekolah harus dilakukan. Jika bicara pemerintahan desa dan daerah, harus ada dukungan dari Kominfo.
Kita harus mensosialisasikan perda yang telah disahkan di mana pun, baik saat kunjungan ke desa maupun dalam kegiatan lainnya. Ketika berbicara soal pendidikan, kita harus menyampaikan perda terkait.
Agustiansyah menegaskan tiga tagline utamanya yang akan menjadi fokusnya dalam menjalankan tugasnya di DPRD Kaltim.
Harapan terbaik kepada pengurus pemuda Muhammadiyah dan Nasyiatul Aisyiyah agar benar-benar mempersiapkan diri sebagai regenerasi untuk melanjutkan estafet kepemimpinan di semua level, tidak hanya dalam implementasi ilmu pengetahuan, tetapi juga dalam media dakwah.
“Kita berharap IKN sesuai target, ingin upacara 17 Agustus di sana. Kalimantan Timur sebagai tuan rumah tentu berharap sekali, jangan sampai mogok tengah jalan. Target upacara di sana, ya semoga terjadi.
Alhamdulillah, pada malam hari ini kita menghadiri ramah tamah Danrem. Beliau memberikan pencerahan untuk kita semua, untuk Kutai Timur yang aman dan kondusif
Dalam waktu dekat kita (LPAI) kan menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan seluruh pemangku kepentingan, untuk menyatukan presepsi untuk menyelesaikan persoalan kekerasan dan pemenuhan hak-hak kepada anak, salah satu yang terlibat mereka (DPPA).
Masalah progres jaringan distribusi air masih menjadi catatan penting. Pembukaan perusahaan lain sebaiknya didahulukan setelah membenahi pelayanan dasar, seperti penyediaan air bagi masyarakat.